Mengenal Rangkaian Seri Pararel Baterai - HAEBOT

        Halo sobat, , agar kita tidak salah dalam membeli baterai yang akan digunakan dan bagaimana cara perangkaiannya, harus memahami dahulu apa perbedaan dari rangkaian seri dari baterai dengan rangkaian pararel, pada kesempatan kali ini kami akan membahas baterai rangkaian seri dan rangkaian pararel.

        Hal pertama yang harus diperhatikan adalah kita harus tahu dulu nih , berapa Volt dan mAh dari sebuah baterai tersebut, untuk mengetahui kedua hal tersebut dapat dilihat diinformasi baterai yang akan kita beli.

    Baterai yang akan kita gunakan dalam percobaan kali ini adalah :

        Baterai 9V dengan 400 mAH

Spesifikasi :
Merek: HW Hi-Watt
Model: Kotak / 6F22
Tegangan: 9V
Battery Type : Zinc Carbon
Dimension : 26.5 x 48.5 x 17.5 mm



Baterai dengan rangkaian Pararel

    Pada keterangan gambar diatas jika baterai dirangkai dengan rangkaian pararel 
    • Jadi Berapa Volt ? Voltnya tetap yaitu 9V
    • Sedangkan untuk mAh ? 400 + 400 = 800 mAh
Baterai dengan rangkaian Seri

    Keterangan Gambar diatas jika baterai dirangkai dengan rangkaian Seri
    • Jadi Berapa Volt ? 9 + 9 = 18V
    • Sedangkan untuk mAh nya ? mAh nya tetap yaitu 400 mAh
untuk pengujian lebih jelasnya dapat simak video dibawah ini 

    Jadi Kesimpulannya 
    • Jika Baterai di rangkai secara Pararel diterapkan pada lampu 18V maka arus yang dikeluarkan semakin besar sehingga membuat lampu dapat bertahan lebih lama.
    • Sedangkan jika dirangkai secara seri dengan lampu 18V maka lampu tidak bisa menyala/bisa rusak karena tegangan yang dikeluarkan melebihi batas dari lampu

        Nah itulah artikel  tentang Rangkaian Seri Pararel Baterai . Pelajari lebih lanjut mengenai CNC melalui artikel kami. Selain itu, Haebot Store sebagai salah satu penyedia suku cadang mesin CNC dan komponen  elektronika di Indonesia tidak perlu diragukan kredibilitasnya. Kami Menawarkan suku cadang mesin CNC dan Komponen Elektronika dengan kualitas terbaik dan termurah.

        Apabila tertarik dengan produk kami, Anda dapat melakukan konsultasi di  Whatsapp atau langsung order lewat Tokopedia dan Shopee  . Sampai jumpa di artikel kami selanjutnya, sekian dan terimakasih :)

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Mengenal Rangkaian Seri Pararel Baterai - HAEBOT"

Post a Comment